loading

Paket Tour Banyuwangi Kekinian dan Seru

Paket Tour Banyuwangi Kekinian dan Seru
Rating 9.5/10 - 268 reviews (95%)

Keberangkatan

Pilihan Paket Tour di Banyuwangi

Mengapa anda harus berlibur ke Banyuwangi? Atau pengin tahu apa saja yang menarik di Banyuwangi? dan pengin dapatkan harga terbaik, fasilitas lengkap, dan tentu yang paling penting dari biro perjalanan wisata yang resmi dan terpercaya?

Temukan beragam paket tour Banyuwangi di 1001malam dengan penawaran terbaik dari tour operator yang resmi dan terpercaya dan tentu dengan harga murah dan fasilitas lengkap. Dari beragam destinasi yang ada di Banyuwangi, pastikan anda mengunjungi destinasi Blue Fire Ijen, karena yang satu ini merupakan satu dari hanya dua lokasi di dunia, dimana anda bisa melihat fenomena unik ini.

Temukan beragam pilihan rute wisata Banyuwangi di beragam paket tour yang kami tawarkan disini.

Harga hemat setiap saat

Opentrip Pulau Menjangan Tabuhan Tour Packages

0   |   15,203 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

Opentrip Kawah Ijen Banyuwangi Tour Packages

10   |   36,170 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

Natural Beauty Between Sulfur Miners Traditional Is Blue Fire 3d2n

0   |   56,179 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

4d3n Explore Banyuwangi Tour Packages

10   |   49,518 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

3d2n Sukamade & Kawah Ijen Tour Packages

0   |   53,913 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

3d2n Holiday Fun In Banyuwangi Tour Packages

10   |   52,267 kali dilihat

Contact Us for Best Price


From
62 Guests

"memuaskan trip di Kawah Ijen, Guidenya baik, ramah juga"

- Diah Putri Utami (OpenTrip Kawah Ijen Banyuwangi Tour Packages)

"2D1N Kawah Ijen dan Baluran, meskipun kita tidak sempat foto di Ijen nya karena cuaca tidak mendukung , tapi service dari registrasi awal di Surabaya sampai kembali lagi ke Surabaya memuaskan, worth the price"

- Ratna (2D1N IJEN BLUE FIRE + BALURAN TOUR PACKAGES)

"Servicenya semua ok dan perjalanannya menyenangkan"

- Shirly Widyasana (Bromo - Baluran - Kawah Ijen 3 Hari)

"Selama trip nggak ada kendala mbak, semuanya lancar dan seneng banget. Pelayanannya ramah dan baik"

- Yunita Sari (Bromo - Baluran - Kawah Ijen 3 Hari)

"Over all semuanya oke mbak, next trip kami akan hubungi kembali ya terima kasih atas pelayanan yang baik"

- Adel (Bromo - Baluran - Kawah Ijen 3 Hari)

"Saya puas atas perjalanannya, akan saya rekomendasikan ke teman-teman, terimakasih"

- Hendra Saputra (Bromo - Baluran - Kawah Ijen 3 Hari)

"Terimakasih 1001 malam, semua berjalan lancar"

- Andi arya winata (Bromo - Baluran - Kawah Ijen 3 Hari)

Captured Moments



Harga hemat setiap saat

2d1n Ijen Baluran Tour Packages

0   |   52,749 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

Bromo - Baluran - Kawah Ijen 3 Hari

10   |   56,611 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

1d Blue Fire Tour Packages Start Banyuwangi

10   |   45,668 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

2d1n Pulau Merah + Kawah Ijen Tour Packages

0   |   45,952 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

1d Baluran Tour Packages

10   |   38,360 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

2d1n Ijen Blue Fire + Baluran Tour Packages

0   |   46,124 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

1d Pulau Merah - Teluk Ijo Tour Packages

10   |   37,136 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

1d Djawatan - Red Island Tour

10   |   25,031 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

1d Tour Baluran - Snorkeling Tour Packages

0   |   25,018 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

2d Sukamade Tour Packages

0   |   38,356 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

3d2n Explore Banyuwangi Tour Package

0   |   6,332 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

Open Trip 2d1n Banyuwangi Explore

0   |   6,817 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Harga hemat setiap saat

Open Trip 3d2n Banyuwangi Discovery

0   |   6,432 kali dilihat

Contact Us for Best Price

Yuk buat sendiri Paket Liburan yang sesuai dengan budget anda Klik Disini !

Paket Tour Banyuwangi

Banyuwangi selama ini dikenal sebagai kota transit bagi yang ingin bepergian ke Pulau Bali. Namun siapa sangka jika Banyuwangi menyimpan kekayaan alam yang tak kalah bagusnya dengan kota-kota lain yang memiliki objek wisata yang sangat populer. Bagi anda yang sedang mencari tempat untuk berlibur, tak ada salahnya jika memasukkan Banyuwangi sebagai tempat untuk menghabiskan waktu berlibur anda.

Di banyuwangi sendiri, terdapat banyak sekali objek-objek wisata yang bisa anda kunjungi. Jika anda bingung untuk menentukan tempat, taka da salahnya jika anda mencoba paket wisata Banyuwangi. Biasanya beberapa paket wisata akan menawarkan paket-paket menarik yang bisa anda pilih. Nah berikut ini beberapa objek wisata yang biasanya sering ditawarkan di dalam paket wisata.

Wisata Pantai di Banyuwangi

Karena letaknya yang berada di ujung Pulau Jawa, kabupaten Banyuwangi memiliki banyak sekali objek-objek wisata pantai yang cantik nan eksotis yang wajib anda kunjungi. Selain keseruan ombaknya yang merupakan salah satu destinasi surfing favorit kelas Internasional, beberapa pantai di Banyuwangi juga memiliki pemandangan sunset yang luar biasa.

Nah berikut ini beberapa pantai-pantai yang cukup terkenal di Banyuwangi.

Pantai Pulau Merah

Pantai Pulau Merah ini seringkali disebut sebagai Pantai Kuta Banyuwangi karena kemiripannya dengan Pantai Kuta. Ombak di pantai ini memiliki ketinggian 2 meter dan panjang hingga 300 meter sehingga membuat banyak wisatawan yang ingin mencoba ombak disini dengan Surfing. Pantai ini sebenarnya bernama Pantai Ringin Pitu, namun karena tanah dan pasir pantainya yang berwarna kemerahan, orang-orang banyak menyebutnya sebagai Pantai Pulau Merah.

Pantai Plekung Banyuwangi

Pantai Plekung, sama halnya dengan pantai Pulau Merah, pantai Plekung juga dikenal sebagai tempat favorit bagi para peselancar. Pantai yang dikenal dengan G-Land ini banyak dikunjungi bahkan hingga peselancar kelas internasional.

Hal ini karena gulungan ombak yang memiliki 7 lapisan dengan tinggi mencapai 6 meter, membuatnya menjadi tempat terbaik untuk para peselancar. Tak hanya itu saja, anda juga bisa duduk-duduk di pinggiran pantai sambil menikmati keindahan sunset di tempat ini. Jika anda ingin mencoba berselancar di tempat ini, waktu terbaik untuk mengunjunginya adalah rentang dari Bulan Juli-September.

Pantai Teluk Hijau

Pantai Teluk Hijau atau yang dikenal dengan nama Green Bay merupakan salah satu objek wisata yang populer di Banyuwangi. Lokasi Pantai Teluk sekitar 90 km dari pusat Kota Banyuwangi sehingga seringkali dianggap cukup melelahkan bagi wisatawan dari luar daerah. Namun semua lelah dan capek akan terbayar ketika anda sudah sampai dan melihat langsung keindahan dari destinasi yang satu ini. Pantai Teluk Hijau berada di Kawasan Taman Nasional Meru Betiri sehingga masih sangat terlindungi baik dari sisi satwa dan biota lautnya karena masih jarang terjamah manusia.

Ombaknya yang tenang serta pasir yang berwarna putih bersih menjadi daya tarik tersendiri di tempat ini.

Pantai Rajegwesi

Pantai Rajegwesi sangat khas dengan pasir yang yang berwarna kecoklatan. Hal ini dikarenakan adanya lumpur yang terbawa dari air sungai membuatnya menjadi terlihat kecoklat-coklatan. Tak hanya pemandangannya yang indah, pantai ini juga memiliki cerita sejarah yang menarik. Di sekitar garis dari pantai ini, terdapat Bunker yang merupakan peninggalan saat penjajahan Bangsa Jepang.

Pantai Boom Banyuwangi

Pantai Boom dengan latar belakang Pulau Bali yang tampak dari kejauhan menjadi daya tarik tersendiri bagi pantai ini. Lokasi Pantai Boom yang tak jauh dari pusat kota, membuat akses ke pantai ini cukup mudah. Bahkan anda bisa bersepeda ataupun berjalan kaki dari Alun-ALun Blambangan. Meskipun memiliki bentangan pasir berwarna hitam, namun pemandangannya tak kalah cantik dari pantai-pantai lainnya.

Pantai Blimbingsari

Pantai Blimbingsari merupakan salah satu destinasi favorit bagi pegiat kuliner karena selain beragam pilihan seafood yang tersedia, pantai ini memiliki keindahan yang luar biasa, membuat semua santapan menjadi lebih nikmat dan berasa.

Di pantai Blimbingsari anda bisa mencicipi langsung kuliner seaafod segar yang berasal dari tangkapan nelayan yang berada di sekitarnya. Pemandangan sunset dan sunrise dari lokasi pantai Blimbingsari sungguh sangat mempesona.

Pantai Watu Dodol

Pantai Watu Dodol merupakan salah satu pantai yang cukup nyaman dikunjungi karena selain mudah ditemukan, juga karena memang lokasinya yang berada di jalanan menuju Pelabuhan Ketapang. Uniknya, pantai ini ditandai dengan adanya bongkahan batu besar yang berada di tengah jalan serta apatung penari gandrung.

Blue Fire di Kawah Ijen

Kawah Ijen merupakan salah satu wisata Banyuwangi yang cukup populer, bahkan hingga ke kancah internasional. Berada di ketinggian 2368 mdpl, kawah Ijen memiliki luas mencapai 20 km dan dikelilingi oleh dinding kaldera dengan diameter mencapai 300-500 meter. Pemandangan alam disini benar-benar membuat orang-orang yang mengunjunginya takjub akan pesonanya.

Daya tarik dari objek wisata ini adalah Blue Fire atau Api Biru yang berada di bawah kawah, dan akan semakin terlihat saat malam hari. Api ini akan terlihat sangat cantik, terutama saat kondisi sekitar masih terlihat gelap. Untuk itu, jika anda ingin menyaksikan langsung fenomena alam ini, anda harus datang berkunjung pada dini hari. Selain itu, disini juga terdapat aktivitas tambang belerang yang memang menjadi pekerjaan bagi sebagian besar orang-orang di sekitar tempat tersebut.

Penambangan disini merupakan tambang belerang terbesar kedua yang ada di Indonesia. Peralatan yang digunakan pun masih sangat tradisional sehingga menjadi daya tarik tersendiri bagi yang melihat. Meskipun ini merupakan objek wisata, namun anda tetap harus berhati-hati karena suhu di kawah ini mencapai 2000 C yang mampu meluluhkan tubuh manusia.

Diving Di Pulau Tabuhan

Bagi anda yang hobi snorkeling dan diving, tak lengkap rasanya jika anda tak mengunjungi Pulau Tabuhan. Wisata yang banyak dikunjungi oleh wisatawan ini berada di pertengahan Selat Bali, berjarak 20 km dari Pusat Kota Banyuwangi.

Pulau yang tidak berpenghuni ini memang memiliki spot diving terbaik yang sangat mempesona. Keindahan alam bawah lautnya yang kaya akan flora dan fauna menjadikan pemandangan yang sangat menakjubkan. Tak hanya itu saja, pasir yang berwarna putih serta lautnya yang jernih menjadi pelengkap keeksotisan dari tempat ini.

Untuk menuju ke Pulau Tabuhan, biasanya akan ada kapal-kapal yang disewakan untuk menuju tempat ini, bisa dari Watu Dodol, Kampu ataupun Basring. Jika anda menginginkan perjalanan yang cepat, anda bisa melalui Basring atau Kampe yang hanya membutuhkan waktu sekitar 15 menit. Untuk sewa kapalnya sendiri sekitar 500 ribu rupiah. Di sekitaran tempat persewaan kapal juga terdapat persewaan alat-alat snorkel.

Menikmati Padang Savana di Taman Nasional Baluran

Tempat ini seringkali dijuluki Sebagai Afrika Tanah Jawa, hal ini dikarenakan kondisinya yang memang mirip dengan padang rumput di beberapa negara di Afrika terutama dari sisi ecotourism.

Di Taman Nasional Baluran terdapat hamparan padang Savana yang menjadi habitat dari berbagai macam flora dan fauna yang menarik. Anda bisa menyaksikan langsung ratusan rusa yang berlari, merak-merak jantan dan betina, kerbau-kerbau besar, dan beragam hewan lainnya yang menghidupi taman nasional ini secara bebas.

Taman Nasional Baluran juga memiliki pohon khas Baluran yang bentuknya mirip dengan Pohon Pinang. Uniknya pohon ini hanya dapat berbuah sekali seumur hidup hingga sebanyak 1 ton. Kawasan ini memang menjadi ekosistem yang dilindungi oleh pemerintah setempat.

Nah itu tadi beberapa objek wisata yang seirngkali ditawarkan dalam paket wisata Banyuwangi. Jadikan liburan anda sebagai momen yang membahagiakan dengan mengunjungi kota Banyuwangi. Semoga informasi paket tour Banyuwangi diatas bermanfaat untuk anda.

Pemesanan Khusus

Pesan Hotel secara Rombongan

Mau booking lebih dari 5 kamar untuk kegiatan pribadi, perusahaan atau komunitas anda?

Selanjutnya >>

Pesan Tour Khusus

Mau jalan-jalan secara group dengan destinasi yang kamu tentukan sendiri?

Selanjutnya >>


Testimonials - Paket Tour Banyuwangi

7

Q and A - Paket Tour Banyuwangi

11
User Profile Photo
Juna

2018-10-14 12:25:00

apa di sini menyediakan mantel sarung tangan?

Travel Agent Profile Photo
1001 Express

2018-10-14 12:27:19

Mohon maaf untuk perlengkapan pribadi seperti mantel sarung tangan dan lain - lain kami tidak menyediakan

User Profile Photo
Nita

2018-10-13 10:23:00

Untuk penjemputan apakah bisa dari Stasiun ?

Travel Agent Profile Photo
1001 Express

2018-10-13 10:26:17

Bisa, namun di kena kan biaya penjemputan

User Profile Photo
Hekso

2018-10-11 16:40:00

Bagaimana dengan sistem pembayarannya?

Travel Agent Profile Photo
1001 Express

2018-10-11 16:45:59

Sistem pembayaran kami bisa DP 50% 3 minggu dan pelunasan 4 hari sebelum keberangkatan

User Profile Photo
Rizki

2018-10-11 16:40:00

Selain open trip Banyuwangi, kalau mau private trip bisa?

Travel Agent Profile Photo
1001 Express

2018-10-11 16:45:59

Bisa ikut Private, untuk informasi lebih lanjut nya bisa menghubungi kami di no Tlp atau Whatsapp 0821 3950 7788

User Profile Photo
Wawan

2018-10-11 16:40:00

Mobil yang dipakai mobil apa ya?

Travel Agent Profile Photo
1001 Express

2018-10-11 16:45:59

Transpotasi kami menyesesuaikan jumlah peserta yang berangkat

User Profile Photo
Tya

2018-10-11 16:39:00

Maksimal pendaftaran kapan ya?

Travel Agent Profile Photo
1001 Express

2018-10-11 16:45:59

Bisa 4 - 3 hari sebelum keberangkatan

User Profile Photo
Jeni

2018-10-10 09:26:00

Jam berapa keberangkatan nya ?

Travel Agent Profile Photo
1001 Express

2018-10-14 12:41:23

Untuk keberangkatan kami menyesuikan ke datangan tamu.

User Profile Photo
Angel

2018-10-13 15:24:00

Untuk tipping guide berapa besar nya ?

Travel Agent Profile Photo
1001 Express

2018-10-14 12:41:23

Untuk tipping guide kami tidak memaksa berapa besar nya.

User Profile Photo
Rena

2018-10-12 10:33:00

anak - anak usia 4 tahun apa aman ikut ke Kawah Ijen?

Travel Agent Profile Photo
1001 Express

2018-10-14 12:41:23

Kami saran kan untuk tidak ikut dalam tour Kawah Ijen karena tidak aman untuk anak anak.

User Profile Photo
Santoso

2018-10-14 11:49:00

Kami rencana liburan 25 orang apa ada harga khusus ?

Travel Agent Profile Photo
1001 Express

2018-10-14 12:41:23

Untuk informasi lebih lanjut mengenai harga bisa menghubungi kami melalui no Tlp atau Whatsapp di 0821 3950 7788 - 0819 3800 9513

User Profile Photo
Junior

2018-10-12 12:29:00

Kalau boleh tahu untuk penginapannya di mana ?

Travel Agent Profile Photo
1001 Express

2018-10-14 12:41:23

Untuk penginapan kami belum bisa pasti kan sebelum ada pembayaran atau DP.

mobapp_frame
Download GRATIS 1001malam - Aplikasi Booking Hotel, Tiket Pesawat, dan Paket Wisata
Get It On Google Play

Kirim Link via Email
Voucher Hotel Murah

Copyright © 2024
PT. Seribu Satu Solusi Tour & Travel
All rights reserved.

Book online WA: 0821 4132 5697

member geotrust
Suppliers, Affiliates, Media

Ratings & Reviews powered by

Exclusive Newsletter

Daftarkan email anda untuk promo hotel seNusantara.

waiting
Mohon menunggu, reservasi anda sedang kami proses, proses ini dapat berlangsung sampai dengan 2 menit, mohon jangan menutup window ini