Bromo Permai 1 menjadi pilihan hotel yang paling tepat bagi yang ingin menikmati keindahan Bromo dari titik terbaik. Hotel nyaman dengan desain artistik ini memiliki fasiltas terbaik dan masih menawarkan harga yang cukup terjangkau. Hotel ini berada di kawasan Bromo yang sejuk dan memiliki latar pemandangan yang sangat indah. Berdiri tepat di Jl. Cemorolawang, Ngadisari, Bromo, Probolinggo, Indonesia, hotel ini akan menjadi pilihan terbaik bagi yang menginginkan pemandangan indah di sekitar Bromo. Bromo Permai 1 bisa dijangkau dari berbagai titik kedatangan dengan mendatangi Kota Probolingga terlebih dahulu. Dari lokasi ini, hotel ini bisa dijangkau dengan perjalanan berkendara sekitar 1 jam saja. Selain kawasan kawah Bromo, Bromo Permai 1 juga berada di titik terbaik untuk mengunjungi berbagai destinasi wisata menarik di kawasan Bromo. Untuk mencapai lokasi Air Terjun Makadipura, hanya dibutuhkan perjalanan sekitar 30 menit saja dari hotel ini. Sedangkan untuk tiba di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru, hanya dibutuhkan perjalanan sekitar 40 menit saja. Akses yang mudah ini tentu akan membuat perjalanan wisata menjadi lebih menyenangkan. Bromo Permai 1 merupakan hotel bintang 2 yang memiliki sejumlah kamar yang nyaman dengan pilihan tipe yang beragam. Setiap tamu akan sangat leluasa untuk memilih kamar yang paling tepat dan sesuai dengan kebutuhan, masing-masing kamar di hotel ini telah dilengkapi dengan fasilitas memadai, seperti: AC, TV kabel, kamar mandi ber-shower serta perlengkapan mandinya, area duduk, ketel listrik, dan yang lainnya. Bukan hanya itu saja, hotel ini juga telah memiliki sejumlah fasilitas pendukung yang akan memberikan kenyamanan menginap yang maksimal, antara lain: layanan kamar, area taman, restoran dengan beragam menu terbaik, free wi-fi, resepsionis selama 24 jam penuh, area parkir yang memadai, dan yang lainnya. beragam fasilitas ini akan membuat perjalanan menginap menjadi lebih menyenangkan. Bromo Permai 1 menjadi pilihan hotel terbaik di kawasan Bromo, bagi yang menginginkan layanan prima dan juga harga yang masih terjangkau.(TM)
Lava View ialah hotel terbaik yang menawarkan pemandangan luar biasa yakni alam gunung Bromo yang indah serta gunung lain di dekatnya seperti Gunung Batok dan Gunung Kursi. Hotel dengan kualitas setara bintang 2 ini berada di tepi desa Cemoro Lawang Sukapura, Probolinggo. Hotel ini berdiri sejak tahun 1994 dan menjadi favorit bagi wisatawan menengah ke atas. Lava View menawarkan area menginap yang nyaman, dikelilingi dengan udara sejuk, pepohonan hijau, dan desain bangunan tradisional khas Jawa namun elegan ini dilengkapi dengan harga yang terjangkau dan fasilitas yang menjamin segala kenyamanan maksimal untuk tamu. Lava View memiliki total 34 kamar yang terbagi menjadi tipe Standart superior, Bungalow double, Bungalow tripe, Deluxe, Family room, dan Cottage. Tiap kamar memiliki desain interior khas Jawa yang unik dengan dinding dan lantai kayu. Semua perabotan di dalamnya merupakan perabotan modern dan berkualitas tinggi. Selama menginap, tamu dapat menikmati segala fasilitas seperti welcome drink,pembuat kopi atau teh, AC, WiFi, TV, kamar mandi dengan shower atau bathub, layanan kamar 24 jam, area sofa untuk bersantai dan meja kerja, dan tipe kamar tertentu memiliki kulkas kecil serta balkon pribadi. Tamu dapat menikmati hangatnya sinar matahari pagi dan pemandangan indah terbenamnya matahari langsung dari kamar hotel. Untuk pilihan hidangan, Lava View memiliki 1 Restaurant di tempat yang memiliki area duduk sangat nyaman di dalam dan di luar ruangan, hidangan yang disajikan ialah menu Indonesia dan Eropa. Fasilitas lain yang ditawarkan ialah layanan laundry, pemesanan makanan, area yang bebas rokok di semua tempat, coffee shop, dan layanan wisata yakni mengenai informasi wisata alam di sekitar hotel beserta jalur transportasinya. Lava View menawarkan harga menginap mulai dari Rp 500.000an per malamnya, tentu harga tersebut lebih dari fasilitas yang ditawarkan dimana tamu dapat menikmati keindahan alam yang sulit ditemukan di tempat lain. Kenyamanan dan kesempurnaan selama istirahat akan membuat hari hari liburan tamu serasa lebih istimewa.(TM)
Cemara Indah Bromo merupakan pilihan hotel yang tepat di kawasan Bromo. Hotel dengan fasilitas memadai ini akan memberikan kenyamanan serta ketenangan selama menginap, dengan harga yang masih sangat ramah di kantong. Hotel ini berada di di kawasan yang sejuk dan memiliki panorama yang masih sangat indah. Cemara Indah Bromo berdiri tepat di Jl.Raya Gunung Bromo Cemoro Lawang RT : 05 – RW : 04 , Kecamatan Sukapura , Kabupaten Probolinggo yang merupakan salah satu kawasan yang paling tepat untuk menikmati keindahan Gunung Bromo dari dekat. Hotel ini cukup mudah dijangkau dari berbagai titik kedatangan. Untuk tiba di hotel ini, perjalanan darat bisa dilakukan dengan menuju Kota Probolinggo terlebih dahulu. Dari Kota ini, hotel ini bisa dicapai dengan perjalanan berkendara sekitar 1 jam saja. Cemara Indah Bromo juga memiliki akses yang mudah ke berbagai destinasi wisata indah di sekitar Bromo. Hal ini tentu akan sangat memudahkan akses ke berbagai destinasi wisata yang ada, seperti Air Terjun Makadipura dan yang lainnya. Dari hotel ini, pemandangan Gunung Bromo juga terlihat begitu indah, terutama di saat pagi hari. Hotel ini memiliki jumlah kamar sebanyak 25 kamar, dengan pilihan tipe yang beragam. Setiap tamu yang datang akan sangat leluasa untuk memilih salah satu kamar yang paling tepat dan sesuai dengan kebutuhan. Masing-masing kamar di hotel ini juga telah memiliki fasilitas yang cukup memadai, seperti: ranjang yang nyaman, kamar mandi ber-shower serta perlengkapan mandinya, ketel listrik, area duduk, TV kabel, dan yang lainnya. Cemara Indah Bromo juga memiliki sejumlah fasilitas pendukung yang akan membuat perjalanan menginap menjadi lebih menyenangkan, antara lain: area taman, layanan kamar, restoran dengan menu terbaik, free wi-fi, area parkir, resepsionis yang stand by selama 24 jam penuh, dan yang lainnya. Cemara Indah Bromo merupakan piilihan hotel yang tepat, untuk yang menginginkan kenyamanan dan juga ketenangan dengan harga terjangkau di kawasan Bromo. (TM)